Sejarah Sistem Operasi Mac


Mac Os atau sistem operasi macintosh adalah sistem operasi yang di gunakan untuk mengoperasikan komputer notebook apple macintosh. Mac OS merupakan sistem operasi pertama yang menggunakan Graphical User Interface – GUI. Orang-orang penting pada Macintosh yaitu Bill Atkinson, Jef Raskin dan Andy Hertzfeld.
Komputer ini dinamakan berdasarkan jenis apple yang disukai Jef Raskin. Macintosh diperkenalkan pertama kali pada bulan Januari 1984 lewat iklan Super Bowl yang fenomenal. Pada waktu itu, langkah yang dilakukan Apple adalah sebuah perkembangan revolusioner dalam dunia komputer personal.
Ada berbagai macam pandangan bagaimana awal mula Machintos di ciptakan. Apple sengaja membuat Macintosh yang biasa agar Macintosh dapat lebih mudah di jalankan oleh orang yang baru belajar komputer sekali pun.
Sistem Operasi Macintosh pada awalnya dikenali sebagai Sistem, seperti “Sistem 6.0.7″ atau “Sistem 7″. Pada awalnya juga dikenali sebagai “Toolbox” yang terdapat beberapa kelebihan yang dapat digunakan untuk menggantikan keterpautan kepada toolbox komputer itu sendiri.
Awalnya Apple juga sengaja menembunyikan keberadaan sistem operasi ini untuk membedakan Mac dengan sistem operasi yang lain nya seperti MS-DOS, yang lebih mudah digunakan daripada Macintosh.
Mac OS X didasarkan atas kernel Mach. Beberapa bagian dari FreeBSD ’s dan NetBSD’ s pelaksanaan Unix dimasukkan dalam NeXTSTEP, inti dari Mac OS X. NeXTSTEP adalah berorientasi obyek sistem operasi yang dikembangkan oleh Steve Jobs ‘perusahaan NeXT setelah ia meninggalkan Apple di tahun 1985.
Sementara Jobs dari Apple, Apple berusaha untuk menciptakan “generasi berikutnya” OS melalui Taligent, Copland dan Gershwin proyek, dengan sedikit keberhasilan.
Akhirnya, NeXT’s OS-kemudian disebut OPENSTEP-telah dipilih untuk menjadi dasar untuk Apple OS berikutnya, dan Apple membeli NeXT langsung. Steve Jobs kembali ke Apple sebagai CEO sementara, dan kemudian menjadi CEO lagi, menggiring transformasi para programmer ramah OPENSTEP ke dalam sebuah sistem yang akan diadopsi oleh Apple pasar utama rumah pengguna dan profesional kreatif. 
Proyek ini pertama kali dikenal sebagai Rhapsody dan kemudian diganti namanya menjadi Mac OS X. Mac OS X Server 1.x, tidak sesuai dengan perangkat lunak yang dirancang untuk Mac OS asli dan tidak memiliki dukungan untuk Apple sendiri interface IEEE 1394 (FireWire). Mac OS X 10.x included more backward compatibility and functionality by including the Carbon API as well as FireWire support. Mac OS X 10.x melibatkan lebih kompatibilitas dan fungsionalitas dengan memasukkan Karbon API serta dukungan FireWire. 
Sebagai sistem operasi berkembang, itu menjauh dari warisan Mac OS untuk penekanan pada baru “gaya hidup digital” aplikasi seperti iLife suite, meningkatkan aplikasi bisnis (iWork), dan hiburan rumah terpadu (di Front Row media center).

A. Pengertian Mac OS
Macintosh Operating System (MAC OS) merupakan system operasi computer yang dibuat oleh Apple.Apple yang sebelumnya bernama Apple Computer, Inc adalah sebuah perusahaan silicon valley yang bergerak di bidang computer.

B. Perkembangan Mac OS
a)    Mac OS X Cheetah

gambar 1.0

CEO Apple Steve Jobs menyebut Mac OS X sebagai platform penting bagi Apple setelah sistem operasi Macintosh pertama merevolusi industri pada tahun 1984. Saat diluncurkan 25 September 2001, versi pertama didukung 350 aplikasi di antaranya iMovie 2, iTunes, dan AppleWorks 6.1. Harganya waktu itu 129 dollar AS.

b)    Mac OS X 10.1 Puma

gambar 1.1

Apple pertama kali memperkenalkan versi kedua Mac OS X pada Juli 2001 pada acara Macworld dan baru dirilis 25 September 2011. Ini mungkin versi yang selisihnya paling cepat dari pendahulunya karena hanya enam bulan. Apple meningkatkan user interface dengan nama Aqua dan memperluas dukungan terhadap media dan perangkat seperti DVD, MP3, CD, printer, dan kamera digital. Harga satu unit lisensi saat itu juga 129 dollar AS.

c)    Mac OS X 10.2 Jaguar

gambar 1.2

Versi ketiga ini diperkenalkan pada Agustus 2002 namun baru tersedia di pasar 23 Agustus 2002. Untuk pertama kali, nama kodenya dipakai dalam media marketing. Ada 150 fitur baru antara lain iChat, filter junk mail, dan teknologi jaringan yang lebih baik. Dalam seminggu pertama, terjual 100.000 copy. Ada dua paket yang tersedia seharga 129 dollar AS dan paket keluarga untuk lima orang hanya 199 dollar AS.

Kelebihan Mac OS :
  • “Time Machine”, aplikasi yang berfungsi untuk membackup system dan perubahan data secara otomatis.
  • “Sherlock”, aplikasi yang bisa mencari data harddisk, jaringan LAN dan Internet secara keyword.
  • Sangat sulit terserang virus, malware, maupun spyware.
  • Tampilan lebih glossy dan elegan, cocok untuk desain/multimedia.
  • Shutdown yang sangat cepat. waktu untuk shutdown hanya dibutuhkan 3 – 4 detik.
  • Bisa mengenal file format windows.

Kekurangan Mac OS :
  • Mahal, pasti menjadi satu dengan produk dari Apple sendiri dan pasti harganya sangat mahal.
  • Tidak cocok untuk aplikasi games dan server
  • Lebih cocok untuk desain grafis
  • Mac OS tidak dapat digunakan bersama-sama sistem-sistem pengoperasian lain yang tidak menggunakan sistem Mac OS.
  • Mac OS tidak bisa dirakit sendiri karena Apple sudah tidak memberi license buat perusahaan lain untuk membuat hardware yang bisa menggunakan Mac OS.
  • Software di Mac OS tidak begitu lengkap.
Tahapan-tahapan Mac OS :

a.    Mac OS X Server 1.0 kode: “Rhapsody”,dirilis: Maret 1999.
b.    Mac OS X Public Beta kode: “Kodiak”,dirilis: September 2000.
c.    Mac OS X 10.0  “Cheetah”, dirilis:Maret 2001.
d.    Mac OS X 10.1 “Puma”, dirilis:Oktober 2001.
e.    Mac OS X Server “Puma”,dirilis:  November 2001.
f.     Mac OS X 10.2  “Jaguar”, dirilis: Agustus 2002.
g.    Mac OS X Server  dirilis Agustus 2002.
h.    Mac OS X 10.3 “Panther”, dirilis Oktober 2003.
i.      Mac OS X Server  dirilis Oktober 2003.
j.      Mac OS X 10.4 “Tiger”, dirilis:April 2005.
k.    Mac OS X Server  dirilis: April 2005.
l.      Mac OS X 10.5 kode: “Leopard”, dirilis: Oktober 2007
m.  Max OS X 10.6 (kode: “Snow Leopard”;direncanakan beredar pada Juni 2009)

Mac OS X adalah sistem operasi yang menggunakan sehingga beberapa kalangan mengatakan bahwah Mac OS X termasuk dalam keluarga Unix. Hal yang menarik dari OS ini adalah keindahan tampilannya sehingga menjadikannya panutan bagi pengembang desktop lain.

 Referens : 
https://wgmyu.wordpress.com/2016/10/11/sejarah-mac-os/
https://wgmyu.wordpress.com/2016/10/11/sejarah-mac-os/


2 komentar: